Viral Isi Kapal Pesiar Mewah Bikin Melongo, Ada Lapangan Futsal Juga lho

Kamis, 24 Desember 2020 | 12:22 WIB
Viral Isi Kapal Pesiar Mewah Bikin Melongo, Ada Lapangan Futsal Juga lho
Ilustrasi kapal pesiar. (Pixabay/neufal54)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lainnya ikut mengomentari video ini. "Jual pop mie di situ laku nggak?" tanya warganet ini.

"Kalau gue, meskipun sebagus itu tapi pikiran gue tetep nggak tenang. Gimana kalo tenggelam dan sebagainya?" ungkap warganet lainnya di kolom komentar.

Isi kapal pesiar mewah (TikTok @ikky1606)
Isi kapal pesiar mewah (TikTok @ikky1606)

Bagaimana? Apakah kamu juga penasaran ingin merasakan berlibur di dalam kapal pesiar?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI