Gombalan Vicky Prasetyo untuk Kalina Viral, Disamakan Belut hingga Lobster

Kamis, 10 Desember 2020 | 14:56 WIB
Gombalan Vicky Prasetyo untuk Kalina Viral, Disamakan Belut hingga Lobster
Vicky Prasetyo ditemani sang kekasih, Kalina Oktarani saat tiba di Pengadilan untuk mengikuti sidang lanjutan kasus pencemaran nama baik dengan mantan Istrinya, Angel Lelga di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (2/12). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Lumba-lumba batuk tuh gimana. Apa dia sering minum es seribuan di laut," tanya komentar lain.

Gombalan Vicky Prasetyo untuk Kalina Viral (twitter.com/txtdarigajelas)
Gombalan Vicky Prasetyo untuk Kalina Viral (twitter.com/txtdarigajelas)

"Bentar-bentar, emang Cianjur terkenal sama belut listrik? Kok urang nggak tahu," protes warganet.

"Lobster Ciawi kayak apa bentukannya," tanya yang lain.

"Rambutmu bagaikan sengatan belut listrik, serem banget tiap megang rambutnya kesetrum," tambah komentar warganet.

Cuitan di akun @txtdarigajelas sendiri sudah mendapatkan lebih dari 1,5 ribu likes dan viral. Sementara, unggahan asli Vicky Prasetyo untuk Kalina Oktarani telah dilihat lebih dari 533 ribu kali.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI