"Waktu di Gili Trawangan, juga ada bule nanya kamu dari mana? Gue jawab Bekasi, bule langsung melongo," sebut salah seorang warganet.
"Pernah juga ditanyain bule pas di depan warung pecel lele, doi nanya nih warung jual ikan apa, gue jawab ikan lele tapi doi nggak ngerti. Gue juga nggak tau bahasa Inggrisnya akhirnya jadi gue jawab 'kidskids fish'. Kids= bocah =le (Jawa)," imbuh warganet lain.
Sampai dengan artikel ini ditulis, cuitan kisah gadis Sumatera coba jelaskan letak geografis Indonesiakepada bule tersebut telah viral dan mendapatkan 27 ribu lebih likes dari warganet.