
Sebelum ini, Eve Jobs memilih untuk menyembunyikan hidupnya dari sorotan publik. Hal tersebut terutama berlaku setelah sang ayah meninggal di tahun 2011.
Meski begitu, Eve Jobs kini dikenal karena prestasinya di bidang berkuda sekaligus debutnya menjadi model.