Jangan Takut Mencoba, Berikut Tips Cari Pasangan di Platform Cari Jodoh

Sabtu, 28 November 2020 | 10:57 WIB
Jangan Takut Mencoba, Berikut Tips Cari Pasangan di Platform Cari Jodoh
Ilustrasi kencan online. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Fitur unik lainnya adalah "Exclusive Mode" yang bisa dipakai untuk menonaktifkan percakapan lain yang tengah berlangsung bagi kedua pengguna.
 
Pastikan semua berjalan sesuai jalurnya

Cuma karena match dengan seseorang, bukan berarti kamu harus memulai hubungan yang serius pada saat bersamaan. Kalian tetap perlu saling memberi waktu untuk mengetahui apakah kalian berdua cocok atau tidak.

Menurut dr. Ratna, sangat disarankan untuk memiliki pendapat pihak ketiga dari orang-orang yang memahami kita, baik teman atau keluarga. Cara ini akan memberikan kita perspektif dari orang lain.

Pada aplikasi Hawaya, terdapat fitur keamanan "Guardian", memungkinkan pengguna untuk melibatkan orang yang dipercaya, seperti teman atau anggota keluarga, dalam berkomunikasi sembari mengenal calon pasangan.

Supaya semakin nyaman, Hawaya juga menawarkan opsi kepada pengguna perempuan untuk mengaburkan foto profil mereka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI