Bangga Banget! Indonesia Raih Dua Penghargaan di Bidang Wisata Selam

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Sabtu, 28 November 2020 | 06:50 WIB
Bangga Banget! Indonesia Raih Dua Penghargaan di Bidang Wisata Selam
Indonesia raih dua penghargaan di bidang wisata selam. (Dok: Scuba Junkie)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Scuba Junkie memiliki fokus yang kuat dalam melindungi ekosistem laut, yang menurut Direktur Scuba Junkie sama halnya tersebut dengan tamu mereka.

“Kami merasa terhormat bisa menyelam di lokasi yang menakjubkan seperti Penida dan Komodo, jadi sudah menjadi kewajiban kami untuk melindungi ekosistem laut bagi generasi mendatang dengan cara apapun yang kami bisa. Etos kami adalah menjadi bagian dari industri pariwisata secara berkelanjutan,” kata Drury

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI