Ngakak Plus Bikin Terharu, Seorang Ayah Batal Potong Ikan Lele Gegara Ini

Selasa, 10 November 2020 | 18:11 WIB
Ngakak Plus Bikin Terharu, Seorang Ayah Batal Potong Ikan Lele Gegara Ini
Ilustrasi lele. (Pixabay/Glynn424)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ayah ini tak tega memotong lele (TikTok @nalitass)
Ayah ini tak tega memotong lele (TikTok @nalitass)

"Pasti lelenya deg-degan," komentar seorang warganet.

Ada pula warganet yang mendoakan sang ayah. "Lucu banget papanya. Sehat terus ya om," tulis warganet ini.

"Lelenya diberi kesempatan kedua untuk hidup. Artinya lele harus tobat," tulis warganet ini bercanda.

Warganet lain pun menyoroti sifat penyayang dari sang ayah yang nampak di video ini, "Bapak lo 100% sayang banget sama lo. Kasih sayang manusia bisa dilihat dari cara dia mempelakukan hewan," ucap warganet ini.

Wah, ada-ada saja ya momen ikan lele batal disembelih ini. Apakah ayah kalian juga pernah merasa tidak tega seperti kejadian warganet di atas?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI