5. Aquarius
Sesuatu yang perlu kamu berikan adalah melakukan hal terbaik dengan apapun yang kamu miliki. Jangan menyalahkan diri sendiri tentang hal-hal yang memang tidak mungkin kamu lakukan untuknya.
6. Pisces
Zodiak Pisces dan pasangan tertarik pada proyek atau pekerjaan yang sama. Tidak akan ada masalah selama kalian berusaha menghindrari drama yang tidak perlu. Bersikaplah terbuka tentang apa yang kalian berdua lakukan.

7. Aries
Ada kalanya, memang perlu mengorbankan beberapa bagian penting untuk mendapatkan sesuatu yang lebih berharga. Meski begitu, tentu saja itu butuh pertimbangan yang matang.
8. Taurus
Dia bisa berhasil berkat partisipasi darimu. Biarkan dia menyadari hal itu sendiri. Jika kamu mencoba menunjukkan apa saja peranmu, dia mungkin bakal bersikap defensif.
9. Gemini
Baca Juga: 5 Hotel Murah di Malioboro dan Perbedaan Sarapan Ibu Bule dengan Indonesia
Perubahan besar tidak bisa instan dan dipaksakan. Lakukan secara perlahan mulai dari hal-hal-hal kecil dan dirasa paling mudah untuk kalian berdua.