8 Rutinitas Pagi Hari yang Bisa Bikin Sehat dan Semangat, Apa Saja?

Kamis, 08 Oktober 2020 | 10:13 WIB
8 Rutinitas Pagi Hari yang Bisa Bikin Sehat dan Semangat, Apa Saja?
Ilustrasi bangun tidur. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menurut Matt, bisa menanamkan kebiasaan untuk bergerak di pagi hari. Selain itu, penelitian menunjukkan bahwa mencapai sesuatu, tidak peduli sekecil apa pun, di awal hari menentukan nada pencapaian untuk sisa hari.

6. Berhenti menekan tombol snooze alarm
Mungkin agak sulit untuk dilakukan, tetapi disarankan untuk tidak menyerah pada tombol snooze. “Ini adalah permainan mental yang hebat,” katanya. “Setiap kali Anda mendengar alarm di pagi hari, jangan menekan tombol tunda,” katanya perlahan (tapi pasti), kita akan melatih tubuh kita untuk bangun dari tempat tidur.

7. Bernapaslah
Inderjot Sandhar, instruktur yoga yang tinggal di Mississauga, Ontari, menyarankan untuk luangkan waktu 3 hingga 10 menit untuk menjernihkan pikiran dan fokus pada napas. Baik bernapas dalam-dalam atau pernapasan cepat. "

8. Meditasi 10 menit atau menulis jurnal
Tindakan ini berguna memberi waktu untuk hadir dan fokus pada diri sendiri. Menulis jurnal adalah cara yang bagus juga untuk meletakkan pikiran, mengidentifikasi pikiran apa yang harus difokuskan dan pikiran apa yang dapat Anda lepaskan. Kegiatan ini bisa mengurangi kekacauan otak di awal hari.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI