Hits: Arti Mimpi Lihat Meteor Jatuh, Foto Jadoel Cinta Luara Bikin Syok

Risna Halidi Suara.Com
Jum'at, 18 September 2020 | 09:35 WIB
Hits: Arti Mimpi Lihat Meteor Jatuh, Foto Jadoel Cinta Luara Bikin Syok
Cinta Laura. (Suara.com/Revi Cofans Rantung)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Ketika melihat metor atau bintang jatuh ada sebuah kepercayaan bahwa permintaan yang kita ucapkan pada saat itu akan terkabul. Lantas, apa arti mimpi dari melihat metor atau bintang jatuh?

Belakangan aktris Cinta Laura kerap mengunggah potret lama dirinya ketika menghabiskan liburan di sejumlah negara. Namun ada satu foto yang membuat warganet gagal fokus. Kira-kira apa ya?

Berita mengenai arti mimpi melihat meteor jatuh dan potres lawas Cinta Laura masuk dalam daftar berita hits Lifestyle berikut ini.

1. Arti Mimpi Melihat Meteor Jatuh, Pertanda Apa Ya?

Baca Juga: Tak Selalu Negatif, Ini Arti Mimpi Buang Air Kecil

Ilustrasi hujan meteor Perseid. [Shutterstock/Hareluya]
Ilustrasi hujan meteor Perseid. [Shutterstock/Hareluya]

Ketika melihat metor atau bintang jatuh ada sebuah kepercayaan bahwa permintaan yang kita ucapkan pada saat itu akan terkabul. Terkadang beberapa orang juga melihat metor itu di dalam mimpinya.

Lantas, apa arti mimpi dari melihat metor atau bintang jatuh? Berikut ini interpretasinya seperti dilansir dari Dream Dictionary.

Baca selengkapnya

2. Unggah Foto Liburan 3 Tahun Lalu, Wajah Cinta Laura Bikin Warganet Syok

Cinta Laura [Instagram]
Cinta Laura [Instagram]

Kehidupan sehari-hari sosok selebritis Cinta Laura Keihl tampaknya tak pernah luput mencuri perhatian publik. Terlebih, wanita blasteran Jerman-Indonesia ini terbilang aktif mengunggah berbagai hal melalui akun media sosial miliknya.

Baca Juga: Pertanda Buruk, Ini Arti Mimpi Kecelakaan Pesawat

Belakangan Cinta Laura kerap mengunggah potret lama dirinya ketika menghabiskan liburan di sejumlah negara. Cinta Laura tampak merindukan momen liburannya seperti dahulu kala sebelum pandemi.

Baca selengkapnya

3. Mengenal 4 Istilah Kasta Skincare Indonesia, Lengkap dengan Jerat Hukumnya

Ilustrasi skincare. (Shutterstock)
Ilustrasi skincare. (Shutterstock)

Belakangan muncul istilah mafia skincare di media sosial. Istilah ini merujuk pada seorang atau sekelompok orang yang memperjualbelikan skincare ilegal tanpa nomor izin Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).

Biasanya skincare ini kandungan produknya belum teruji keamanannya dan berpotensi membahayakan.

Baca selengkapnya

4. Kulit Tetap Cantik di Usia 30-an, Ini 5 Perawatan yang Harus Kamu Tahu

Perempuan menggunakan serum perawatan wajah. (Shutterstock)
Perempuan menggunakan serum perawatan wajah. (Shutterstock)

Seiring dengan bertambahnya usia, kondisi kulit juga akan berubah. Terlebih bagi kamu yang telah menginjak usia 30 tahunan, rutinitas perawatan kulit makin perlu diperhatikan.

Untuk mencegah penuaan dan menjaga kulit agar tetap awet muda, ada beberapa langkah perawatan kulit yang harus diketahui.

Baca selengkapnya

5. Dijamin Anti Gagal, Begini Cara Membuat Jajanan Sosis Solo di Rumah

Ilustrasi sosis solo. (Instagram/@empty8981)
Ilustrasi sosis solo. (Instagram/@empty8981)

Memasak di rumah menjadi salah satu kegiatan menyenangkan untuk dilakukan pada masa pembatasan sosial berskala besar (PSBB). Salah satu sajian yang wajib Anda coba buat di rumah yakni sosis solo.

Bukan sosis instan seperti yang dijual di supermarket, makanan berikut ini bentuknya sedikit mirip dengan lumpia. Kuliner khas Surakarta ini cenderung punya rasa gurih dan nikmat.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI