Ramalan Zodiak 29 Agustus 2020: Tak Seperti Biasa, Taurus Ternyata Cemburu!

Sabtu, 29 Agustus 2020 | 07:30 WIB
Ramalan Zodiak 29 Agustus 2020: Tak Seperti Biasa, Taurus Ternyata Cemburu!
Ilustrasi pasangan cemburuan. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Selamat akhir pekan! Ramalan zodiak hari ini, Sabtu (29/8/2020), membahas masalah asmara. Pemilik zodiak Taurus sedang bersikap tak biasa hari ini. Taurus mendadak merasa cemburu pada si dia.

Bagaimana dengan peruntungan zodiak lainnya? Merangkum Astrology.com, berikut ramalan zodiak 29 Agustus 2020.

1. Virgo

Pasanganmu tidak akan memberitahu, tapi dia sebenarnya butuh waktu untuk beristirahat. Cobalah untuk bersikap sedikit peka. Biarkan dia beristirahat sebelum menghabiskan waktu denganmu.

2. Libra

Kamu sedang merasa lelah dan khawatir hari ini. Jangan takut untuk menunjukkan perasaanmu pada si dia. Jika perlu, minta pasanganmu untuk menemani hingga perasaanmu lebih baik.

Ilustrasi pasangan suami istri. [Shuttestock]
Ilustrasi pasangan. [Shuttestock]

3. Scorpio

Suasana hatimu sedang tidak karuan hari ini, tapi bukan berarti kamu bisa seenaknya pada pasangan. Sebaliknya, kamu disarankan meluangkan waktu untuk diri sendiri.

4. Sagittarius

Baca Juga: Bikin Lebih Percaya Diri, Rekomendasi Gaya Busana Wanita Berdasarkan Zodiak

Ilustrasi pasangan bertengkar. (Shutterstock)
Ilustrasi pasangan bertengkar. (Shutterstock)

Sosokmu sedang bisa diandalkan hari ini. Pasanganmu juga percaya padamu. Meski begitu, ini bukan alasan untuk bersikap impulsif.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI