3. Abu-abu atau gading

Hindari warna putih jika kamu memiliki kulit cenderung gelap atau sawo matang. Sebagai gantinya, kamu bisa menggunakan hijab warna abu-abu atau gading.
Hijab warna abu-abu atau gading ini akan membuatmu tampil lebih natural dan cerah.
4. Biru

Warna biru juga termasuk warna netral yang bisa digunakan oleh si kulit sawo matang. Sebaliknya, hindari warna seperti kuning, hijau terang, atau jingga.
Kamu bisa memilih warna biru langit, biru pastel, atau biru cobalt untuk melengkapi penampilanmu.
5. Emas

Terakhir, kamu bisa memilih warna keemasan untuk tampil makin cerah dan bersinar. Warna keemasan ini cocok dipadukan dengan busana cokelat.
Selain itu, kamu bisa memadukan warna hijab hitam dan emas untuk kombinasi maksimal dengan kulit sawo matang.
Baca Juga: Tips Bermotor Aman untuk Para Hijaber