4. Malaysia
Tidak seperti Indonesia yang merebut kemerdekaan, kemerdekaan Malaysia diberikan oleh Inggris yang menjajah pada 15 Agustus 1957, hingga setiap tahunnya dirayakan sebagai hari libur nasional.
Deklarasi kemerdekaan Malaysia resmi diumumkan pada pukul 09.30 waktu setempat di Stadion Merdeka Kuala Lumpur dihadapan Raja dan Ratu Thailand. Lebih dari 20.000 orang saat itu berkumpul untuk merayakan kedaulatan Malaysia sebagai negara baru.
5. Kongo
Baca Juga: 3 Kreasi Lomba Agustusan secara Online yang Seru
Hari kemerdekaan di negara ini juga disebut sebagai 'Hari Nasional Kongo'. Negara ini merdeka pada 15 Agustus 1960, usai Prancis memberikan kemerdekaan secara penuh. Kemerdekaan diberikan lantaran sudah 80 tahun lamanya Kongo berada di bawah pemerintahan Prancis.