Kekeyi Terinjak Sapi dan 4 Cuitan Trending di Twitter Tentang Sapi Lainnya

Jum'at, 31 Juli 2020 | 15:23 WIB
Kekeyi Terinjak Sapi dan 4 Cuitan Trending di Twitter Tentang Sapi Lainnya
Kaki kekeyi terinjak sapi (Twitter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Akun bernama @djamtjoek tersebut menjelaskan mengenai dampak hewan yang stres dengan kualitas daging yang dihasilkan. 

"Kayaknya materi kesejahteraan hewan emang bener harus diterapkan dr sekolahan deh.

Godain dikit hewan aja ya bisa bikin stress, apalagi hewannya udh diamparin begitu. Harusnya mah diemin aja. 

"Stress pd sapi potong bs mempengaruhi kualitas dagingnya jd jelek dan gampang busuk," tulisnya. 

Baca Juga: Dapat Hantaran Kurban, Bolehkah Daging Kambing dan Sapi Masak Dicampur?

Dia juga mengatakan, jika hewan kurban yang akan disembelih pun sebaiknya diistirahatkan 24 jam sebelum dieksekusi. Tujuannya, lanjut dia, untuk meminimalkan stres, agar cadangan glikogen pada otot tidak terpakai. 

"Glikogen pada otot diubah menjadi asam laktat saat menjadi daging, apabila stres, maka jumlahnya akan berkurang," jelasnya dalam cuitan yang sudah mendapat lebih dari 3800an likes dan 2600an retweet.

3. Kabar kaki Kekeyi terinjak sapi

Akun @hydrococko membuat cuitan mengenai kabar kaki Kekeyi yang terinjak sapi. Vlogger bernama lengkap Rahmawati Kekeyi Putri diketahui sempat menjalani perawatan di rumah sakit karena kejadian ini. Ia mengunggah hal tersebut di akun instagramnya. 

"KEKEYI KEINJEK SAPI SAD ," tulis akun tersebut yang ramai dilikes oleh warganet lain. Hingga saat ini, cuitan tersebut mendapat lebih dari 13 ribu likes dan 3600an retweet.

Baca Juga: Melihat Sapi Limosin Milik Anies Baswedan dan Riza Patria

4. Alasan Muslim di Kota Kudus, Jawa Tengah tidak menyembelih sapi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI