"Sering terjadi di Indonesia, kirain es krim ternyata isinya rendang," sebut salah seorang warganet.
"Aku juga pernah, pas buka tempat es krim, Tenryata pas aku makan kapir sirih. Mana sama-sama lagi bentuknya kayak es krim. Perih di tenggorokan jadinya," imbuh warganet lain.
"Sama aku juga, tempat es krim isinya ikan pindang," timpal warganet lainnya.
Hingga artikel ini ditulis, video kocak yang mengungkap perbedaan ibu-ibu bule dan Indonesia ketika simpan wadah es krim di kulkas tersebut telah ditonton sebanyak 200 ribu kali oleh warganet.
Baca Juga: Tertarik Belajar Masak Makanan Sehat? Coba Ikut Acara Ini!