Kucing Ibu Nagita Slavina Rp 1 M, 7 Kucing Ini Harganya Juga Fantastis Lho!

Selasa, 28 Juli 2020 | 10:10 WIB
Kucing Ibu Nagita Slavina Rp 1 M, 7 Kucing Ini Harganya Juga Fantastis Lho!
Kucing Rieta Amilia [Youtube]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Kucing Khao Manee asal Thailand. (Shutterstock)
Kucing Khao Manee asal Thailand. (Shutterstock)

Kucing tersebut dihargai mencapai 11 ribu dolar AS atau sekitar Rp 160 jutaan dengan ciri khas berwarna putih mata berwarna aneh (biru dan hijau).

Kucing Khao Manee juga disebut Diamond Eye Cat.

4. Bengal
Kucing Bengal adalah persilangan antara Bengal, Snow Leopard dan kucing domestik.

Kucing Bengal. (Shutterstock)
Kucing Bengal. (Shutterstock)

Campuran kucing liar dan domestik ini sangat menarik karena bulunya yang paling menarik perhatian dengan bintik-bintik yang sangat indah.

Baca Juga: Dikira Masih Hidup, Anak Kucing Menyisakan Makanan untuk Saudaranya

Tak heran kucing Bengal dihargai sekitar 1000 hingga 25 ribu dolar AS atau sekitar Rp 14,5 jutaan hingga 363 jutaan.

Kucing Bengal memiliki sifat yang sangat aktif dan perlu bermain.

5. Scottish Fold
Kucing ini dikenal karena telinga uniknya yang terlipat ke bawah atau ke belakang.

Kucing Scottish Fold. (Shutterstock)
Kucing Scottish Fold. (Shutterstock)

Sesuai namanya, jenis ini berasal dari Skotlandia pada tahun 1960-an dengan harga 800 hingga 2000 dolar AS atau sekitar Rp 1,6 jutaan hingga 29 jutaan.

Scottish Fold adalah hewan peliharaan yang hebat, bahkan saat dia sedang marah.

Baca Juga: Sering Bergelantungan, Penampakan Kucing Six Pack Bikin Warganet Iri

6. Siberian Forest
Kucing Hutan Siberia berbobot 25 pon. Berkembang biak di Rusia dan dibiakkan untuk bertahan hidup dalam kondisi cuaca yang dingin dan keras.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI