Menarik, Ini Perbandingan Hasil Riasan Sendiri VS MUA Profesional

Kamis, 09 Juli 2020 | 16:48 WIB
Menarik, Ini Perbandingan Hasil Riasan Sendiri VS MUA Profesional
Perbandingan Hasil Riasan Sendiri dan Hasil Riasan MUA Profesional (Instagram/@by_julia_ismailova)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Warna makeup yang lebih lembut juga bisa terlihat menarik

Perbandingan Hasil Riasan Sendiri dan Hasil Riasan MUA Profesional (Instagram/@by_julia_ismailova)
Perbandingan Hasil Riasan Sendiri dan Hasil Riasan MUA Profesional (Instagram/@by_julia_ismailova)

Kepribadian perempuan muda satu ini, menurut Julia, sangat keren. Karena itu, ia tak mau mengubah kepribadiannya dengan makeup terlalu banyak. Ia hanya memberi penekanan menarik pada bibir, dan membuat warna makeup-nya lebih tenang dan lembut.

5. Makeup smokey red yang tak suram

Perbandingan Hasil Riasan Sendiri dan Hasil Riasan MUA Profesional (Instagram/@by_julia_ismailova)
Perbandingan Hasil Riasan Sendiri dan Hasil Riasan MUA Profesional (Instagram/@by_julia_ismailova)

Julia membuat koreksi pada alis perempuan ini serta gaya makeup red smokey yang ia rapikan agar tidak terlihat suram. Kemudian Julia juga menambahkan blush on agar tampilannya lebih segar.

Baca Juga: Dududu, Riasan Mata Jennie BLACKPINK Dituduh Hasil Jiplak

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI