Wajib Tahu, Fillet Ikan Dori Ternyata Berasal dari Ikan Patin

Jum'at, 26 Juni 2020 | 07:10 WIB
Wajib Tahu, Fillet Ikan Dori Ternyata Berasal dari Ikan Patin
Ilustrasi menu fish and chips. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sejatinya, Indonesia sendiri sudah memiliki produsen ikan patin berkualitas yang diberi brand Indonesian Pangasius. Dikutip dari situs resmi Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), merek ini telah diluncurkan di Jakarta sejak 22 November 2018 lalu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI