Gampang Dibuat, Ini 5 Resep Camilan untuk Si Kecil yang Susah Makan

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Kamis, 18 Juni 2020 | 15:26 WIB
Gampang Dibuat, Ini 5 Resep Camilan untuk Si Kecil yang Susah Makan
Camilan untuk si kecil yang susah makan. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Resep Lumpia Rebung. (Instagram/@susi.agung)
Resep Lumpia Rebung. (Instagram/@susi.agung)

Pernahkah moms mencoba menu Lumpia Rebung? Kalau belum, ini resep @susi.agung yang bisa moms coba untuk cemilan baru saat berkumpul bersama keluarga atau sambut tamu arisan.

Bahan-bahannya :

Secukupnya kulit lumpia (beli jadi)

Isi lumpia:

Baca Juga: Kacang Tanah, Camilan Sehat untuk Anda yang Ingin Menurunkan Berat Badan

Baca Juga:

400 gram rebung(potong korek api)
100 gram udang kupas (cincang)
200 gram daging ayam (cincang)
2 butir telur (kocok lepas)
2 sendok makan kecap manis
2 sendok makan saus tiram
Secukupnya putih telur untuk perekat
Secukupnya garam dan gula
Minyak untuk menggoreng

Baca selengkapnya

5. Gabin Vla Tape

 bahan dan cara membuat Gabin Vla Tape. (Instagram/@malichatun88)
bahan dan cara membuat Gabin Vla Tape. (Instagram/@malichatun88)

Habiskan weekend di rumah aja, nonton film Drama Korea seharian jadi kegiatan paling diminati selama pandemi.
Nah, daripada garing, bikin camilan Gabin Vla Tape di rumah aja.

Baca Juga: Sehat & Enak, Ahli Gizi Rekomendasikan 5 Camilan Ini untuk Teman di Rumah

Renyah dan manisnya bikin santai makin sempurna. Langsung siapin bahannya aja.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI