5 Tips Rayakan Lebaran saat Pandemi di Rumah Aja

Kamis, 21 Mei 2020 | 19:00 WIB
5 Tips Rayakan Lebaran saat Pandemi di Rumah Aja
Tips Lebaran saat pandemi. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Mengirim Barang Spesial

Ilustrasi hadiah pemberian mantan. (Shutterstock)
Ilustrasi hadiah. (Shutterstock)

untuk kamu yang nggak bisa mudik, tetap bisa mengirimkan sesuatu untuk keluarga, kerabat dan teman. Misalkan mengirimkan kue kering, frozen food, baju Lebaran atau pernak-pernik khas Lebaran.

5. Kirim Kartu Ucapan Lebaran Lewat Aplikasi

Ilustrasi media sosial di iphone
Ilustrasi media sosial di iphone

Kini kamu bisa gunakan aplikasi kartu ucapan Lebaran pada relasi, teman dan saudara menjelang Lebaran. Melalui kartu ucapan digital tersebut, Anda bisa mendesain sendiri kartu ucapan Lebaran dengan beberapa aplikasi. Anda dapat menggunakan kata kunci "Lebaran" untuk mencari aplikasi-aplikasi tersebut di Play Store. Aplikasi-aplikasi tersebut umumnya menghadirkan template ucapan Lebaran, dengan frame menarik.

Baca Juga: Mau Naik Pesawat? Selain Punya Tiket, Pastikan Lolos Tes Ini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI