Tak cuma totalitas, ide ini juga bisa diterapkan bagi yang ingin menikah secara virtual di tengah pandemi Covid-19.
"Nikah udah kayak mau bikin film Avengers," komentar akun @Rian_adji.
"Konsep yang tidak terpikirkan pake green screen," tambah komentar @nissalistya.
"Referensi untuk menekan budget di kemudian hari," tulis @haninsyrfh.
Baca Juga: Diperingati Tiap 12 Mei, Ketahui Sejarah Hari Perawat Internasional
"Seketika Nyi Roro Kidul dateng bawa pasukan minta prasmanan," canda @ahmaddsltni.
"Keren, kepikiran aja ya gimana cara nikah pas pandemi. Btw kok aku kepikiran jadi pengen virtual wedding ya supaya nggak repot," tambah @deavina98.