Tetap Memesona, Deretan Potret Artis Indonesia ketika Tampil Bercadar

Sabtu, 09 Mei 2020 | 20:00 WIB
Tetap Memesona, Deretan Potret Artis Indonesia ketika Tampil Bercadar
Artis Indonesia Bercadar (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Rachel Vennya

Artis Indonesia Bercadar (instagram.com/rachelvennya)
Artis Indonesia Bercadar (instagram.com/rachelvennya)

Selebgram Rachel Vennya ternyata juga pernah mengunggah penampilannya yang mengenakan cadar.

Dalam balutan busana cokelat tersebut, Rachel Vennya pun tetap bisa terlihat memesona lewat makeup di bagian matanya.

4. Alyssa Soebandono

Baca Juga: Deretan Foto Istri Paul Pogba Pakai Hijab, Warganet Meleleh

Artis Indonesia Bercadar (instagram.com/ichasoebandono)
Artis Indonesia Bercadar (instagram.com/ichasoebandono)

Setelah memutuskan berhijab, istri Dude Harlino ini kerap mengunggah gaya OOTD-nya di Instagram.

Salah satunya adalah penampilan Alyssa Soebandono memakai gamis warna ungu dengan cadar senada. Tak harus warna gelap dan tetap cantik!

5. Shireen Sungkar

Artis Indonesia Bercadar (instagram.com/shireensungkar)
Artis Indonesia Bercadar (instagram.com/shireensungkar)

Shireen Sungkar juga menjadi salah satu artis Indonesia yang pernah mengunggah penampilan bercadar.

Tampil sederhana, gaya Shireen Sungkar ini malah sukses memesona warganet.

Baca Juga: Yuk Intip 5 Artis Cantik yang Punya Bisnis Fesyen Hijab

6. Zaskia Sungkar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI