Aksi Kucing Cobain Mi Instan, Viral Gaji 80 Juta Tapi Masih Terlilit Utang

Risna Halidi Suara.Com
Minggu, 26 April 2020 | 20:55 WIB
Aksi Kucing Cobain Mi Instan, Viral Gaji 80 Juta Tapi Masih Terlilit Utang
Awalnya Iseng Cicipi Mie Instan, Endingnya Aksi Kucing Ini Bikin Ngakak. (Instagram/@twider.id)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Seekor kucing awalnya hanya iseng menjilat kuah mi. Tapi sepersekian detik kemudian, gelagat si kucing berubah. Ia seperti ketagihan dan mau lagi mau lagi. Hal tersebut sontak saja membuat warganet tertawa. 

Di sisi lain muncul curhatan di media sosial mengenai seorang yang baru saja di PHK akibat pandemi Covid-19 karena tak mampu mengatasi masalah keuangannya. Hal yang membuat cerita ini makin tak biasa, orang tersebut diduga memiliki gaji hingga Rp 80 juta. Bagaimana ia bisa terkena masalah keuangan padahal memiliki gaji luar biasa besar?

Berita mengenai seekor kucing yang ketagihan mi instan dan viral gaji Rp 80 juta tapi tetap kekurangan masuk dalam berita populer Lifestyle Suara.com.

1. Awalnya Cuma Iseng, Aksi Kucing Cicipi Mie Instan Ini Bikin Netizen Ngakak

Baca Juga: Larangan Mudik, Bus di Terminal Cicaheum Bandung Masih Angkut Pemudik

Ilustrasi mie instan (Pixabay/digitalphotolinds)
Ilustrasi mie instan (Pixabay/digitalphotolinds)

Sudah bukan rahasia lagi memang, jika banyak orang begitu gemar menyantap sajian mie instan. Selain lezat dan mengenyangkan, harga mie instan juga terbilang terjangkau dan pas di kantong.

Seiring berjalannya waktu, mie instan juga semakin dilengkapi dengan berbagai varian rasa yang menggugah selera.

Baca selengkapnya

2. Viral Gaji Rp 80 Juta Terlilit Utang, Pakar Perencana Keuangan Buka Suara

Ilustrasi perencanaan keuangan. (Mister GC/Freedigitalphotos)
Ilustrasi perencanaan keuangan. (Mister GC/Freedigitalphotos)

Viral Gaji Rp 80 Juta Terlilit Utang, Pakar Perencana Keuangan Buka Suara.

Baca Juga: Mentan Sebut 3 Komoditas Ini Paling Telak Dihantam Corona

Lagi hangat alias viral di media sosial pekerja bergaji Rp 80 juta per bulan, tapi menghadapi masalah keuangan yang rumit lantaran dirumahkan karena terdampak virus Corona Covid-19.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI