Rambut serta kuku tadi dihanyutkan ke laut lewat Pantai Parangtritis maupun Gunung Merapi. Warga masyarakat sekitar percaya, bahwa tradisi ini akan menghadirkan ketentraman serta kesejahteraan.
Nah, itu dia tadi 4 tradisi sebelum bulan Ramadan yang ada di kota Yogyakarta. Bagaimana dengan Anda, adakah tradisi menarik sebelum bulan Ramadan di tempat kalian tinggal saat ini?