Suplemen Vitamin Langka Karena Virus Corona, Bagaimana Cara Memenuhinya?

Selasa, 21 April 2020 | 08:25 WIB
Suplemen Vitamin Langka Karena Virus Corona, Bagaimana Cara Memenuhinya?
Ilustrasi berpuasa (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Asam folat juga merupakan mineral yang dibutuhkan oleh tubuh untuk pembentukan sel darah merah. Sumber terbaik adalah sayuran hijau, misalnya bayam.

Vitamin C bisa didapat melalui beberapa sumber terbaik seperti cabe, jeruk, dan pepaya. Bayam juga memiliki kandungan vitamin C yang cukup.

Zat besi juga dibutuhkan oleh tubuh, kebanyakan lebih baik dikonsumsi dari protein hewani seperti kuning telur, hati ayam, dan hati sapi. Sangat baik bagi remaja puteri yang kerap mengalami anemia ketika haid.

Mineral selanjutnya yang dibutuhkan adalah zinc yang mudah ditemukan dalam protein hewani seperti makanan laut.

Baca Juga: LIVE STREAMING: Let's Talk With Sara

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI