Suara.com - Meghan Markle dan Pangeran Harry telah memasuki babak kehidupan baru di Amerika. Pasangan ini bahkan dikabarkan telah membeli rumah Mel Gibson senilai 11 juta poundsterling atau setara Rp 236 miliar di Malibu. Terlepas dari benar atau tidaknya berita tersebut, memangnya seperti apa penampakan rumah super mewah berharga ratusan miliar itu?
Dan buat kamu yang saat ini sedang mencari alternatif bahan selain kain untuk dibuat menjadi masker, mungkin bisa mencoba inspirasi yang satu ini. Seorang warganet memanfaatkan kulit durian sebagai masker di tengah pandemi Covid-19? Kamu tertarik mencobanya?
Yuk, simak berita unik dan menarik lainnya di bawah ini!
1. Pangeran Harry & Meghan Markle Kabarnya Beli Rumah Mel Gibson Rp 236 M?
Baca Juga: Di luar Dugaan, Raffi Ahmad Sampai Syok Terima Duit Rp 5 Miliar
Pangeran Harry & Meghan Markle Kabarnya Beli Rumah Mel Gibson Rp 236 Miliar?
Meghan Markle dan Pangeran Harry dikabarkan telah membeli rumah Mel Gibson senilai 11 juta poundsterling atau setara Rp 236 miliar di Malibu.
2. Sulap Kulit Durian Jadi Masker, Aksi Wanita Ini Bikin Netizen Ngakak
Buah durian memang identik dengan kulitnya yang berduri. Kendati demikian, daging buah durian begitu digemari oleh banyak orang khususnya masyarakat di Indonesia.
Baca Juga: Chef Arnold Pamer Makan Penyetan, Warganet: Kok Telurnya Berdebu?
Memiliki cita rasa unik, buah durian ini juga populer dengan aromanya yang cukup menyengat. Tak heran jika banyak alat transportasi umum yang melarang seseorang membawa durian.
3. Cara Makan Ayam yang Benar, Buku Ini Malah Bikin Netizen Meradang
Soal menyantap ayam, rasa-rasanya sudah jadi rahasia umum jika banyak orang yang menggilai bagian kulit ayam, ketimbang dagingnya.
Berkaca pada hal tersebut, maka tak heran jika belum lama ini netizen geger lantaran membaca cara makan ayam yang benar di sebuah unggahan twitter.
4. Wow, Tweet Bernuansa Seksual Meroket Drastis Selama Lockdown, Apa Sebab?
Tweet Bernuansa Seksual Meroket Drastis Selama Lockdown, Apa Sebab?
Sejumlah data telah menunjukkan bahwa tingkat berhubungan seks meningkat selama diberlakukannya lockdown untuk mencegah penyebaran virus corona atau Covid-19.
5. Chef Arnold Pamer Makan Penyetan, Warganet: Kok Telurnya Berdebu?
Dikenal blak-blakan dan kreatif, tak heran jika sosok Chef Arnold kerap disorot oleh publik. Ayah satu anak ini juga terbilang aktif berkomentar dan mengunggah video serta foto melalui akun Twitter miliknya.
Belum lama ini, Chef Arnold kembali menyita perhatian warganet. Pasalnya, pria kelahiran Surabaya 18 Agustus 1988 tersebut kembali mengunggah foto makanan yang cukup membuat warganet gempar.