3. Guyonan Sayang, Pangeran William Punya Julukan Lucu untuk Kate Middleton
![Pangeran William dan Kate Middleton bersama putra ketiganya. [AFP]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2018/04/24/51870-pangeran-william-dan-kate-middleton-bersama-putra-ketiganya.jpg)
Banyak pasangan yang memiliki panggilan sayang untuk mempererat hubungan asmara. Hal itupun diterapkan oleh pasangan Kerajaan Inggris, Pangeran William dan Kate Middleton.
Pangeran William dan Kate Middleton punya banyak pekerjaan terkait tugas kerajaan belakangan ini. Mereka kini dituntut tetap kuat menghadapi segera masalah yang berhubungan dengan pandemi virus corona.
4. Cara Lindungi Lansia dari Penularan Virus Corona

Orang lanjut usia atau lansia biasanya lebih rentan terkena virus corona karena sistem kekebalan tubuh mereka lebih rendah.
Organisasi Kesehtan Dunia (WHO) pun mengatakan isolasi diri adalah cara paling efektif untuk mencegah penyebaran virus mematikan. Sehingga lansia perlu tinggal di rumah, kecuali membutuhkan perawatan medis berkala.
Baca Juga: Hindari Virus Corona, Anggota Kerajaan Inggris Berpencar di Segala Penjuru
5. Keren, Taylor Swift Ubah Drama Rekaman Bocor Jadi Ajang Donasi Covid-19