Tes Kepribadian: Susun Hurufnya dan Cari Tahu Apa Kekuatanmu!

Jum'at, 20 Maret 2020 | 06:30 WIB
Tes Kepribadian: Susun Hurufnya dan Cari Tahu Apa Kekuatanmu!
Tes Myers-Briggs (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Saat perang dunia kedua, ada sebuah tes kepribadian populer dan dikenal dengan sebutan tes Tipe Myers-Briggs. Tes tersebut dinbuat untuk membantu perempuan mendapatkan pekerjaan, menggantikan laki-laki yang pergi berperang.

Tes kepribadian itu kemudian dilanjutkan sejumlah perusahaan di negara-negara Barat ketika memilih kandidat untuk sebuah lowongan pekerjaan.

Tes Myers-Briggs (Shutterstock)
Tes Myers-Briggs (Shutterstock)

Pada tes Myers-Briggs ini umumnya ada sejumlah pertanyaan pilihan yang dipercaya dapat menunjukan kepribadianmu.

Lewat tes yang telah dialihbahasakan dari laman Brightside ini, kamu cukup menjawab empat pertanyaan dan pilih salah satu jawabannya. Kombinasikan huruf yang kamu pilih dan temukan kepribadianmu yang sesungguhnya!

Baca Juga: Virus Corona Mewabah, Shin Tae-yong Pilih Bertahan di Indonesia

1. Kamu sangat kelelahan karena minggu ini banyak aktivitas menumpuk dan peristiwa kurang mengenakan. Bagaimana kamu akan menghabiskan akhir pekan?

(E)
Saya akan menelepon teman untuk bertanya tentang rencana mereka. Saya mendengar bahwa restoran baru dibuka/ada film bagus di bioskop/ada diskon besar di swalayan. Kamu ingin berkumpul bersama mereka.

(I)
Saya akan mengaktifkan mode "jangan ganggu" di ponsel dan tetap tinggal di rumah. Saya akan menonton episode baru acara TV favorit, mengerjakan puzzle, atau berendam di bak mandi sambil membaca buku.

2. Manakah dari dua deskripsi ini yang lebih cocok denganmu?

(S)
Yang paling penting bagi saya adalah apa yang terjadi di sini dan sekarang. Saya menilai situasi nyata dan memperhatikan detail.

Baca Juga: Tes Suhu Sampai Batasi Pasien, Upaya Klinik Tetap Buka Saat Wabah Corona

(N)
Fakta terlalu membosankan. Saya suka bermimpi dan merancang hal ke depan dalam pikiran saya. Saya lebih mengandalkan intuisi daripada informasi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI