4 Tips agar Kuteks Bertahan Lama di Kuku, Dijamin Awet!

Jum'at, 14 Februari 2020 | 06:05 WIB
4 Tips agar Kuteks Bertahan Lama di Kuku, Dijamin Awet!
Ilustrasi cat kuku. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi manicure kuku. (Unsplash/Kris Atomic)
Ilustrasi manicure kuku. (Unsplash/Kris Atomic)

Salah satu solusi untuk mempertahankan warna kuteks yang akan dipulas adalah jangan lupa untuk pakai base coat. Disarankan memakai terlebih dahulu sebelum mengaplikasikan kuteksnya.

Jangan lupa untuk pakai warna muda agar tidak terlalu tampak jika ada bagian yang retak atau mengelupas.

4. Pakai dua lapis

Last but not least, tips membuat kuteks bertahan lama di kuku adalah pakai dua lapis. Hal ini akan lebih baik dibanding satu lapis yang tebal.

Baca Juga: 4 Mitos Tips Kecantikan yang Masih Banyak Dipercaya Orang, Apa Saja?

Lapisan kuteks yang tebal akan menciptakan gelembung yang tidak nyaman dilihat maupun jika tersentuh. Jadi disarankan untuk aplikasikan dulu selapis tipis keseluruh kuku.

Setelah selesai semua dan lapisan pertama sudah mengering, baru lapisi lagi untuk mengunci warnanya. Dengan cara ini, hasil cat kukumu bisa sama bagusnya dengan hasil dari salon.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI