Tips Memilih Gamis Agar Tetap Modis dan Playful

Vania Rossa Suara.Com
Senin, 27 Januari 2020 | 11:20 WIB
Tips Memilih Gamis Agar Tetap Modis dan Playful
Tips memilih gamis. (Serbada.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Tips Memilih Gamis. (Instagram/@fashinsta.hijjeb)
Tips Memilih Gamis. (Instagram/@fashinsta.hijjeb)

Alih-alih memilih gamis dengan panjang semata kaki, pilihlah gamis dengan panjang sebetis atau midi. Untuk menutupi bagian kaki, kamu bisa kenakan legging atau kaos kaki panjang, Selain memberi kesan jenjang, gaya gamis seperti ini juga memberi kesan dinamis, karena membuat kamu jadi lebih bebas bergerak.

5. Padankan dengan pashmina atau hijab sederhana

Tips Memilih Gamis. (Instagram/@fashionhijab44)
Tips Memilih Gamis. (Instagram/@fashionhijab44)

Model hijab apapun bisa kamu terapkan untuk padanan gamis. Tapi satu hal yang perlu dicatat, pilih hijab yang sederhana, ya. Entah itu hijab polos, atau sekadar pashmina yang disampirkan ke bahu.

Bagaimana, sudah siap tampil modis dengan gamis? Atau kamu justru lagi butuh tambahan koleksi hijab atau pashmina untuk padanan gamis kamu? Jangan khawatir, kamu bisa langsung belanja di Serbada.com yang menyediakan aneka busana muslim mulai dari gamis, outer, hingga hijab dan pashmina yang terbuat dari bahan berkualitas. Jadi, tak perlu lagi takut kehabisan ide bergaya saat mengenakan gamis, ya!

Baca Juga: Pakai Hijab dan Gamis, Nabilah eks JKT48 Panen Gombalan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI