Suara.com - Bukan cuma Indonesia, di seluruh dunia juga sedang mengampanyekan pengurangan sampah plastik dengan kebijakan masing-masing. Bukan rahasia lagi jika sedotan plastik yang kita gunakan setiap hari menyumbang sebagian besar sampah plastik yang sangat sulit terurai dan merusak lingkungan. Ada satu alternatif pengganti sedotan yang ramah lingkungan, nih! Apa itu?
Berita lain datang dari pasangan Meghan dan Harry. Peristiwa keluarnya Meghan Markle dan Harry dari kerajaan Inggris memicu para insan kreatif mengambil momen ini untuk merilis souvenir bertema Megxit dan menjualnya di situs-situs ecommerce seperti Amazon dan Etsy. Tertarik membelinya?
1. Malaysia Ganti Sedotan Plastik dengan Serai Lho, Solusi Ramah Lingkungan
Malaysia Ganti Sedotan Plastik dengan Serai Lho, Solusi Ramah Lingkungan
Baca Juga: Malaysia Ganti Sedotan Plastik dengan Serai Lho, Solusi Ramah Lingkungan
Bukan cuma Indonesia, di seluruh dunia juga sedang mengapanyekan pengurangan sampah plastik dengan kebijakan masing-masing. Bukan rahasia lagi jika sedotan plastik yang kita gunakan setiap hari menyumbang sebagian besar sampah plastik yang sangat sulit terurai dan merusak lingkungan.
2. Selangkah Lebih Maju, Insan Kreatif Bikin Souvenir Megxit dan Laris!
Insan kreatif selalu mendapat inspirasi dari hal-hal yang terjadi di sekitarnya. Tak terkecuali peristiwa keluarnya Meghan Markle dan Harry dari kerajaan Inggris.
Para insan kreatif mengambil momen ini untuk merilis souvenir bertema Megxit dan menjualnya di situs-situs ecommerce seperti Amazon dan Etsy
Baca Juga: Sempat Dikira Warganet Sedotan, Ternyata Ini Fungsi Asli Sendok McFlurry
3. Warganet Kejam! Coat Melania Trump Dikatakan Seperti Kantong Sampah
Pilihan mode Melania Trump kembali mendapat kritikan setelah banyak dari warganet mengatakan bahwa dirinya mengenakan kantong sampah.
Diketahui bahwa Melania Trump memakai coat seharga puluhan juta. Ia memakainya saat mendampingi Presiden Amerika Serikat, Donald Trump.