7. Kalender Gregorian memulihkan 1 Januari sebagai hari tahun baru pada tahun 1582. Pada masa sekarang, hari tahun baru mungkin adalah hari libur umum yang paling terkenal.
8. Anda bisa merayakan malam tahun baru dua kali dalam satu hari. Dengan bepergian dari Samoa, Amerika (wilayah ini dipisahkan oleh waktu 24 jam), Anda dapat memundurkan waktu dan bersenang-senang menikmati pesta tahun baru lagi.
9. Menurut sebuah tradisi di Rumania, para petani mencoba berbicara dengan hewan-hewan mereka pada tahun baru.
Mereka percaya bahwa berbicara dengan binatang membawa keberuntungan dan kesehatan yang lebih baik.
Baca Juga: Resolusi Tahun Baru, 10 Tips Jaga Komitmen Olahraga di 2020
10. Makan anggur di tengah malam pada tahun baru adalah tradisi di Spanyol.
Orang-orang dari Spanyol percaya bahwa makan 12 buah anggur pada tengah malam memastikan 12 bulan keberuntungan di tahun mendatang.