Siap-Siap Liburan, Ini 5 Berita Teratas Seputar Tips dan Inspirasi Wisata

Vania Rossa Suara.Com
Selasa, 24 Desember 2019 | 07:44 WIB
Siap-Siap Liburan, Ini 5 Berita Teratas Seputar Tips dan Inspirasi Wisata
Ilustrasi wisatawan muslim. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Seiring bertumbuhnya kelas menengah di Indonesia yang menurut Menteri Keuangan Sri Mulyani akan mencapai 85 juta orang pada tahun 2020, dan dapat dipastikan sekurangnya 80 persen adalah muslim, maka peluang bisnis halal travel akan semakin meningkat. Seperti apa trennya?

Dan bagi Anda yang sedang merencanakan liburan akhir tahun, hotel budget kini tak bisa lagi dipandang sebelah mata. Pasalnya, diprediksi tahun 2020 nanti, hotel budget akan semakin diminati. Simak berita selengkapnya di bawah ini.

1. Halal Travel, Peluang Baru di Tengah Geliat Wisata Halal Indonesia

Ilustrasi wisata muslim di luar negeri [shutterstock]
Ilustrasi wisata muslim di luar negeri [shutterstock]

Halal Travel, Peluang Baru di Tengah Geliat Wisata Halal Indonesia

Baca Juga: Ingin Liburan ke Labuan Bajo? Jangan Lupa Bawa 5 Perlengkapan Ini

Seiring bertumbuhnya kelas menengah di Indonesia yang menurut Menteri Keuangan Sri Mulyani akan mencapai 85 juta orang pada tahun 2020, dan dapat dipastikan sekurangnya 80 persen adalah muslim, maka peluang bisnis halal travel akan semakin meningkat.

Baca selengkapnya

2. Tren Liburan 2020, Hotel Budget Jadi Primadona Baru di Indonesia

Ilustrasi menginap di hotel budget. (Shutterstock)
Ilustrasi menginap di hotel budget. (Shutterstock)

Kemudahan dan ketersediaan akses internet di Indonesia yang sudah dijangkau oleh lebih dari 60% penduduk membuat Indonesia menjadi negara dengan pertumbuhan pasar online travel terbesar sekaligus tercepat di Asia Tenggara (Laporan e-Conomy SEA 2019 yang dilakukan oleh Google dan Temasek).

Hal ini berdampak pada tren pencarian berkaitan dengan 'travel' di Indonesia yang mengalami peningkatan sebesar 39% dalam kurun waktu 18 bulan terakhir, berdasarkan Laporan Google Year in Search Indonesia 2019.

Baca Juga: Pergi Liburan setelah Lamaran, Pasangan Ini Malah Kemalingan Rp 50 Juta

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI