4 Tempat Menangis di Yogya, Cocok Untuk yang Sedang 'Ambyar'

Rabu, 11 Desember 2019 | 16:41 WIB
4 Tempat Menangis di Yogya, Cocok Untuk yang Sedang 'Ambyar'
Kebon Ndalem Coffee Eatery di Yogyakarta. (Guideku/Arendya)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meski begitu, di sini sobat ambyar bisa puas menangis sembari ditemani pemandangan gunung dan alam yang syahdu.

2. Menangis semalaman di Bukit Bintang

Bukit Bintang di Jogja. (Shutterstock)
Bukit Bintang di Jogja. (Shutterstock)

Masih agak jauh dari pusat kota, ada Bukit Bintang yang juga masih terletak di Kabupaten Gunungkidul.

Menangis di Bukit Bintang ini lebih cocok dilakukan saat malam hari, karena lampu-lampu di Kota Jogja akan terlihat makin indah dari ketinggian.

Baca Juga: Lapar Tengah Malam? Tenang, 4 Kuliner di Yogya Ini Buka Hingga Dini Hari

Tak cuma indah, Bukit Bintang juga bisa menjadi spot untuk galau hingga mencurahkan kesedihan.

3. Galau di Alun-alun Yogyakarta

Alun-alun Kidul Yogya (Google Maps)
Alun-alun Kidul Yogya (Google Maps)

Tempat berikutnya adalah Alun-alun Kota Yogyakarta yang berada di wilayah Keraton. Tak cuma satu, ada dua alun-alun yang bisa dipilih untuk dijadikan tempat menangis.

Kedua alun-alun tersebut adalah Alun-alun Lor (utara) dan Alun-alun Kidul (selatan).

Puas menangis di sini, Anda juga bisa menggunakan waktu yang ada untuk berjalan-jalan melepas penat.

Baca Juga: Viral, Gudeg Mbak Pirang Yogya, Penampilan Sang Penjual Curi Perhatian

BACA JUGA: Ngangenin, Ini Rekomendasi 4 Kuliner Enak Dekat Keraton Yogyakarta

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI