Menurutnya, ada karyawan hotel yang kadang tak mau mengganti seprai jika seprai tersebut masih terlihat bagus dan rapi.
Padahal, seprai yang sudah ditiduri tamu hotel bisa saja mengandung kuman atau bakteri hingga menularkan penyakit, terutama penyakit kulit.
Tak hanya seprai, tamu hotel pun juga disarankan untuk melepas sarung bantal dan menggulungnya bersama seprai, lantas menaruhnya di atas tempat tidur seperti contoh dalam gambar.
Nah, mulai sekarang, jangan lupa untuk tetap membiarkan seprai hotel dalam keadaan berantakan sebelum check out, ya.
Baca Juga: Wow, Cartoon Network Hotel Ini Siap Ramaikan Liburan Keluarga Anda