Suara.com - Warung Makan Bon Jovi Bagi Tunawisma, hingga Viral Toko Roti Tous Les Jours
Warung makan milik Bon Jovi bagi orang yang tak mampu mendadak jadi perbincangan. Ya, JBJ Soul Kitchen sendiri telah menyajikan lebih dari 105.893 makanan. Menurut situs restoran, 54 persen makanan dibayar oleh donasi, sedangkan sisanya 46 persen diperoleh melalui sumbangan sukarela.
Dari dalam negeri, sebuah video viral di Twitter yang menyangkut toko roti Tous Les Jours. Lalu Bagaimana ceritanya? simak beritanya dibawah.
1. Mengenal JBJ Soul Kitchen, Warung Makan Bon Jovi untuk Orang yang Tak Mampu
Baca Juga: Top 5 Lifestyle : Profil Si Cantik Angkie Yudistia, Berlian Kim Kardashian
Mengenal JBJ Soul Kitchen, Warung Makan Bon Jovi untuk Orang yang Tak Mampu.
Seluruh dunia mungkin kenal sosok Bon Jovi. Tapi tahukah Anda, sedikit sekali yang tahu jika Bon Jovi ternyata juga konsen terhadap isu-isu sosial.
2. Emak-emak Serbu Toko Tous les Jours, Buntut Larangan Tulisan Natal di Kue
Pengumuman bernuansa rasis yang terpasang di salah satu cabang toko kue Tous les Jours nyatanya memancing kemarahan khalayak. Emak-emak pun tak tinggal diam.
Baca Juga: Top 5 Lifestyle: John Legend Pria Terseksi, Cicipi Kopi Paling Hitam Pekat
Sebelumnya, dalam pengumuman itu tertulis jika pihak toko dilarang menuliskan ucapan hari besar agama seperti natal dan imlek, lantaran bertentangan dengan syariat islam.