Suara.com - Buat kamu pecinta fesyen, aliran fesyen yang satu ini mungkin layak diterapkan, yaitu green fashion. Gerakan yang disebut juga sebagai sustainable fashion atau fesyen berkelanjutan itu telah banyak digaungkan di seluruh dunia salah satunya di Indonesia, lho. Seperti apa, sih, green fesyen itu?
Beralih ke soal poligami, tahukah kamu bahwa bukan cuma lelaki yang bisa memiliki pasangan lebih dari satu? Perempuan juga ada, lho. Meski sama-sama kontroversial, poliandri bisa dibilang belum semarak poligami. Padahal jika ada wanita yang punya suami lebih dari satu, mereka bisa mendapatkan lebih banyak penolakan ketimbang pelaku poligami. Simak kisah perempuan pelaku poliandri di artikel lifestyle di bawah ini.
1. Mau Terapkan Green Fashion? Ini yang Harus Kamu Lakukan!
Mau Terapkan Green Fashion? Ini yang Harus Kamu Lakukan!
Baca Juga: Pria Bisa Abaikan Ucapan Wanita hingga 300 Kali Setahun, Ini Alasannya
Gerakan sustainable fashion atau fesyen berkelanjutan (disebut juga green fashion dan eco fashion) telah banyak digaungkan di seluruh dunia salah satunya di Indonesia.
2. Punya 3 Suami, Wanita Ini Bingung Tentukan Ayah Biologis Anaknya
Meski sama-sama kontroversial, poliandri bisa dibilang belum semarak poligami. Padahal jika ada wanita yang punya suami lebih dari satu, mereka bisa mendapatkan lebih banyak penolakan ketimbang pelaku poligami.
Hal itu salah satunya dialami seorang wanita asal Uganda bernama Ann Grace Aguti. Sosoknya menjadi viral setelah ketahuan punya tiga suami.
Baca Juga: Berburu Cinta di Pohon Jodoh Kepulauan Seribu