4 Destinasi di Kaimana, Surganya Para Penikmat Senja

Kamis, 31 Oktober 2019 | 18:58 WIB
4 Destinasi di Kaimana, Surganya Para Penikmat Senja
Jokowi dan Iriana di Taman Kota Senja Kaimana (instagram.com/kemensetneg.ri)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Air di danau ini berwarna biru kehijauan, dan dikelilingi oleh panorama pepohonan yang masih asri. Danau Kamaka sendiri memiliki panjang mencapai 30 km dan lebar 1 km.

Meski begitu, travelers harus berjuang untuk mencapai Danau Kamaka karena medan menuju danau ini terbilang sulit.

3. Teluk Triton

Destinasi Wisata di Kaimana, Papua Barat (instagram.com/kulicitra)
Destinasi Wisata di Kaimana, Papua Barat (instagram.com/kulicitra)

Teluk Triton adalah Raja Ampat-nya Kaimana. Di sini, wisatawan juga dapat menemukan gugusan pulau karang yang menghiasi perairan laut biru.

Baca Juga: Disambangi Jokowi, Ini Cantiknya Sunset di Taman Kota Senja Kaimana

Tak hanya itu, Teluk Triton juga merupakan spot diving yang masih terjaga. Salah satu biota laut yang dapat ditemukan saat menyelam di teluk ini adalah ikan hiu paus yang jinak.

Untuk mencapai Teluk Triton, wisatawan sendiri cukup naik speedboat dari Pelabuhan Kaimana sekitar 1 jam lamanya.

4. Pulau Venu

Destinasi Wisata di Kaimana, Papua Barat (instagram.com/seiya_noge)
Destinasi Wisata di Kaimana, Papua Barat (instagram.com/seiya_noge)

Terakhir, ada pulau Venu yang merupakan habitat penyu bertelur. Kata Venu sendiri memang berarti telur dalam bahasa suku setempat.

Selain melihat penyu-penyu dan laut yang biru, wisatawan juga dapat bersantai di pasir putih yang membentang di Pulau Venu.

Baca Juga: Tak Harus Mendaki, Ini 4 Destinasi Wisata Kece di Dekat Gunung Merapi

Pulau ini juga dapat menjadi spot yang cocok untuk menikmati senja, lho.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI