Selain Hilangkan Noda Hitam, Ini 4 Manfaat Bayam Merah untuk Kecantikan

Minggu, 13 Oktober 2019 | 13:15 WIB
Selain Hilangkan Noda Hitam, Ini 4 Manfaat Bayam Merah untuk Kecantikan
bayam merah [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi rambut. (Unsplash/Velizar Ivanov)
Ilustrasi rambut. (Unsplash/Velizar Ivanov)

3. Menyehatkan rambut

Manfaat bayam merah berikutnya adalah menyehatkan rambut. Pigmentasi dalam bayam merah dapat mengatasi kelebihan produksi pigmen melanin yang bisa mencegah perubahan warna rambut terlalu dini.

Itu tandanya bayam merah bisa menghambat tumbuhnya uban di rambut kamu. Selain itu, rambut juga akan lebih sehat dan berkilau.

4. Memperkuat akar rambut

Selain memperlambat tumbuhnya uban, salah satu manfaat bayam merah untuk kecantikan adalah memperkuat akar rambut. Jika kamu mengonsumsi bayam merah secara rutin, kerontokan rambut yang kamu alami bisa dipastikan berkurang.

Itulah beberapa manfaat bayam merah untuk perawatan kecantikan. Makan bayam merah, yuk!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI