Arc de Triomphe dibangun dalam rangka mengenang para pahlawan Perancis yang gugur dalam perang Revolusi Perancis dan Perang Napoleon.
Di sisi lain, Monumen Simpang Lima Gumul disebut-sebut terinspirasi dari kisah Jongko Joyoboyo, raja Kediri yang ingin menyatukan lima kawasan di daerah tersebut.
Tak hanya itu, monumen SLG juga memiliki arca dewa Ganesha yang merupakan Dewa Pengetahuan, Dewa Pelindung, Dewa Kebijaksanaan, sekaligus Dewa Penolak Bala.
Bagaimana? Sudahkah Anda melihat langsung Monumen Simpang Lima Gumul Kediri yang tak kalah dari Arc de Triomphe ini?
Baca Juga: Muka Baru, Ini Alasan Kediri Dipilih Jadi Tuan Rumah IBL 2020