Suara.com - Siapa yang tak ingin mempunyai kisah cinta bahagia dan berbunga-bunga? Tentu semua orang menginginkannya. Kisah cinta yang indah juga akan membuat siapa saja merasa sangat nyaman.
Dilansir dari Elite Daily, ada beberapa zodiak yang akan memiliki kisah cinta terbaik dan terindah di awal bulan Libra. Bagi mereka yang sudah punya pasangan, kisah cintanya akan semakin langgeng.
Sedangkan bagi mereka yang belum memiliki kekasih, kemungkinan besar di akhir bulan ini mereka akan menemukan kekasih sejatinya. Semoga saja, ya!
Jadi, siapa saja zodiak yang akan punya kisah cinta terbaik di bulan Libra? Cek di bawah ini, yuk!
Baca Juga: Pasang Foto Ketua BEM UGM, Awkarin Akui Jatuh Cinta
1. Gemini
Zodiak pertama yang diprediksi memiliki kisah cinta terbaik di bulan Libra adalah Gemini. Mereka yang berzodiak libra akan mengetahui seberapa besar perjuangan pasangan untuknya. Mereka juga bisa merasakan cinta dan kasih sayang tulus dari pasangan.
2. Scorpio
Setelah sekian lama menanti dan memperjuangkan cintanya, akhirnya Scorpio merasakan hasil dari perjuangannya. Zodiak Scorpio juga bisa berdamai dengan masa lalunya.
Lalu, mereka melupakan seseorang yang tak mungkin untuk dimiliknya. Kini, Scorpio bisa membuka hati untuk orang baru yang bakal menjadi teman hidupnya untuk selamanya.
Baca Juga: Jatuh Cinta, Single Terbaru Jessie J Bicara soal Channing Tatum
3. Aquarius