5 Cara Haluskan Telapak Tangan yang Kasar Kembali Seperti Kulit Bayi

Jum'at, 20 September 2019 | 20:18 WIB
5 Cara Haluskan Telapak Tangan yang Kasar Kembali Seperti Kulit Bayi
Ilustrasi tips membuat telapak tangan halus. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Pilih produk pembersih yang tepat

Selain kebiasaan cuci tangan yang kurang tepat, telapak tangan yang kering juga bisa disebabkan oleh produk yang terlalu keras untuk tangan. Agar telapak tangan Anda yang kasar kembali harus, salah satu cara yang perlu Anda lakukan adalah mengganti produk dengan yang lebih aman.

Anda mungkin perlu memilih pembersih yang bebas alkohol, pewangi, dan pewarna. Pilih juga produk yang dilabeli hypoallergenic yang kemungkinan lebih aman untuk kulit yang sensitif.

3. Sering pakai pelembap

Baca Juga: Ingin Tahu Kepribadian dan Profesi Tepat untuk Anda? Lihat Jari Tangan Anda

Kulit kasar disebabkan oleh kondisi kulit kering. Jadi, cara menghaluskan telapak tangan yang kasar tentu saja dengan sering pakai pelembap. Anda mungkin memerlukan produk pelembap khusus yang diformulasi untuk kulit tangan, yakni hand cream.

Nah, memakai pelembap tidak hanya setelah mandi saja. Jika kulit Anda memang kering dan kasar, oleskan pada kulit tangan sesuai kebutuhan. Misalnya, setelah Anda mencuci tangan.

4. Perbanyak minum air putih

Kondisi kulit kering dan kasar bisa diatasi dengan memenuhi kebutuhan cairan tubuh, yakni minum air putih. Pasalnya, air bisa menjaga kelembapan kulit tubuh Anda.

Cara menghaluskan telapak tangan yang kasar ini cukup mudah Anda lakukan. Anda hanya perlu disiplin untuk minum air. Bila Anda mudah lupa, cobalah untuk memasang pengingat di ponsel Anda agar bisa tetap minum air.

Baca Juga: Kemunculan Harimau Gegerkan Warga Aceh, BKSDA dan Pawang Turun Tangan

5. Makan makanan sehat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI