Bikin Nagih, Mendedah Lezatnya Nasu Palekko, Olahan Itik Khas Bugis

Sabtu, 14 September 2019 | 16:17 WIB
Bikin Nagih, Mendedah Lezatnya Nasu Palekko, Olahan Itik Khas Bugis
(Instagram Kiki Rezky Amalia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kuliner khas Suku Bugis ini bernama Nasu Palekko.

Berbahan dasar daging itik yang dipotong kecil-kecil, Nasu Palekko diolah menggunakan cabai hijau, air asam serta bumbu lengkuas nan dominan.

Disajikan dengan sedikit kuah, kuliner istimewa bercita rasa pedas ini dijamin akan membuatmu ketagihan.

Menyantap Nasu Palekko, kian sempurna bertemankan nasi hangat dan sup bening nan segar.

Baca Juga: Kanre Santan dan 3 Kuliner Khas Parepare, Kota Kelahiran BJ Habibie

Masyarakat Bugis meyakini menyantap Nasu Palekko dapat meningkatkan daya tahan tubuh, vitalitas dan nafsu makan.

(Instagram Kiki Rezky Amalia)
(Instagram Kiki Rezky Amalia)

Nah, jika berlibur ke Makassar, Sulawesi Selatan, jangan lupa cicipi kelezatan seporsi Nasu Palekko ya!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI