Biar Optimal, Tips Memilih Pembersih Wajah sesuai Jenis Kulit

Kamis, 12 September 2019 | 16:10 WIB
Biar Optimal, Tips Memilih Pembersih Wajah sesuai Jenis Kulit
Ilustrasi cuci muka (shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bahan yang harus dihindari : Retinoids, Alcohol, Benzoyl peroxide, Fragrance, Parabens, Salicylic acid.

cuci muka
cuci muka

3. Kulit sensitif

Kulit sensitif ditandai oleh rasa gatal, radang, sensasi terbakar, kulit kering dan tidak merata. Jadi, kamu perlu mencari bahan-bahan yang menenangkan kulit dan tidak mengiritasi.

Bahan yang perlu dicari : Aloe vera gel, Allantoin, Shea butter, Rosemary extract, Coconut oil, Sunflower oil, Tea tree oil.

Baca Juga: Wajah Galih Ginanjar Makin Kinclong Dibui, Kok Bisa?

Bahan yang perlu dihindari : Alcohol, Fragrance, Parabens Mineral oil, Sorbic acid, Salicylic acid, AHAs, SLS, Propylene glycol.

Bagaimana? Sudah tahu harus memakai produk pembersih wajah yang seperti apa?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI