Kanre Santan dan 3 Kuliner Khas Parepare, Kota Kelahiran BJ Habibie

Kamis, 12 September 2019 | 11:00 WIB
Kanre Santan dan 3 Kuliner Khas Parepare, Kota Kelahiran BJ Habibie
Kuliner khas Parepare, kota kelahiran BJ Habibie. (Instagram/@beppa_beppa))
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bedanya, adonan tepung beras Roti Berre ini dicampur dengan buah pisang di dalamnya.

Masyarakat sekitar kerap menjadikan Roti Berre ini sebagai menu sarapan di pagi hari.

Roti Berre paling nikmat disantap sambil minum teh hangat atau kopi.

3. Roti Mantao

Baca Juga: Sosok BJ Habibie yang Percaya Kekuatan Film

Kuliner khas Parepare, kota kelahiran BJ Habibie. (Instagram/@lia_merinda)
Kuliner khas Parepare, kota kelahiran BJ Habibie. (Instagram/@lia_merinda)

Dapat dijadikan oleh-oleh ini dia kuliner roti mantao khas Parepare.

Tampilannya mirip bakpao, biasanya roti mantao ini diisi dengan beragam rasa, mulai dari kacang, stroberi hingga cokelat.

Roti mantao ini dapat dengan mudah ditemui di toko oleh-oleh khas Parepare.

4. Baje' Canggoreng

Kuliner khas Parepare, kota kelahiran BJ Habibie. (Instagram/@risnarasyid43)
Kuliner khas Parepare, kota kelahiran BJ Habibie. (Instagram/@risnarasyid43)

Tak kalah menarik, ini dia Baje' Canggoreng yang jadi kuliner khas Parepare.

Baca Juga: Penuh Kenangan, Ini 4 Tempat Wisata di Parepare, Tanah Kelahiran BJ Habibie

Baje' Canggoreng ini dibuat dari campuran gula merah dengan taburan kacang di atasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI