Low Fat Panacotta untuk Kamu yang Anti Kudapan Berkalori Tinggi

Rabu, 04 September 2019 | 07:00 WIB
Low Fat Panacotta untuk Kamu yang Anti Kudapan Berkalori Tinggi
Sajian Low Fat Panacotta with Kiwi Honey Salsa. (Suara.com/Risna Halidi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pertama-tama, didihkan susu dan madu dalam panci. Kedua, tambahkan gelatin lembaran dan yoghurt rendah lemak ke dalam susu. Jika sudah mendidih, tuang adonan ke dalam cangkir shooter atau cetakan. Tiriskan.

Kue kering mentega

Gabung semua bahan sambil terus diaduk sampai rata, lalu letakkan dalam loyang.

Setelah itu, panggang selama 15 menit pada suhu 165 derajat celcius. Simpan dalam suhu ruangan agar tetap renyah.

Baca Juga: Resep Kudapan Renyah, Tempe Mendoan Isi Keju

Olesan Salsa Kiwi

Kupas kiwi dan potong dadu kecil-kecil lalu rendam potongan kiwi dalam madu dan beri daun mint.

Penyajian

Oles lanacotta yang sudah dalam cetakan atau gelas dengan Salsa Kiwi dan hias dengan kue kering mentega. Bagaimana, tidak terlalu rumit kan? Yuk cobain resep Low Fat Panacotta with Kiwi Honey Salsa di rumah.

Baca Juga: Coba Resep Krengsengan Kepala Kambing, Aromanya Aja Bikin Selera

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI