Walaupun pada akhirnya gagal memiliki gaya rambut Jungkook BTS, kegigihannya sukses membuat para ARMY terhibur.
"Ini adalah reaksi semua orang saat kita melihat rambut panjang bergelombang Jungkook," komentar seorang warganet sembari menyertakan emoji tertawa.
"Aku tertawa bahkan sebelum mengeklik ini," komentar yang lain.
Baca Juga: Sering Promosi Gratis, Jungkook BTS Bikin Merek Susu Ini Laris Manis