"Emang orang sesibuk apa sih, sampai makan aja nggak sempet. Ini sesendok aja nggak ada, mana kenyang," tulis akun @kekasihindomie yang menyertakan video cuplikan jam tangan itu.
"Mohon maaf itu percuma susun jadi bento, ini tangan kalau gerak-gerak auto jadi bibimbap," timpal warganet lainnya.
"Tuyul juga kekurangan kali makan segitu," tutur warganet lain.
Duh, kalau menurut Anda sendiri bagaimana? Tertarik untuk membeli produk unik jam tangan berisi bekal makanan ini?
Baca Juga: Nettox Watch, Jam Tangan Buatan Mahasiswa UI Atasi Kecanduan Internet