Tidak sedikit orang yang menyukai kualitas jeans buatan Jepang dari wilayah Kojima ini.
Beberapa penduduk lokal dan wisatawan kerap datang untuk membeli celana jeans berkualitas unggul di Kojima.
Kurang lebih 150 ribu wisatawan lokal dan mancanegara datang ke Kojima setiap tahunnya.
Sentra pembuatan jeans di Jepang ini diperkenalkan pada tahun 2015 lewat buku panduan Green Guide Japon yang diterbitkan oleh Michelin dari Perancis.
Baca Juga: Potret Kastil Sasayama: Saksi Bisu Restorasi Meiji dan Invasi AS di Jepang
Jadi bagaimana? Anda tertarik untuk belanja jeans berkualitas di Kojima, Jepang ini?