2. Tumis bumbu halus sampai wangi, tambahkan lengkuas dan daun salam, aduk-aduk sampai bumbu matang, masukkan cabe merah, aduk sebentar, masukkan iga, pepaya muda dan petai, aduk rata, tuangi santan encer, godog sampai matang dan bumbu meresap.
3. Masukkan wortel, kacang panjang, tahu dan buncis, bumbui garam dan gula, tuangi santan kental, godog kembali sampai bumbu meresap dan sayuran matang, jaga jangan sampai santan pecah, koreksi rasa bila sudah pas matikan api.
Boleh juga disajikan dengan ketupat atau lontong, yummy... rasa spesialnya bikin hari jadi spesial, langsung cobain resep Sayur Godognya moms.
Baca Juga: Lezatnya Resep Oseng Jando Pedas dari Sisa Gajih Hewan Kurban